PT. Selalu Cinta Indonesia
PT. Selalu Cinta Indonesia merupakan perusahaan Penanaman Modal Asing yang berdiri sejak tahun 2016 dan bergerak di bidang industri sepatu yang dikhususkan untuk ekspor. Perusahaan ini adalah anak perusahaan dari KMK Group yang berpusat di Tangerang.
Saat ini pabrik sepatu yang berada di Kecamatan Argomulyo, Kota Salatiga ini sedang membuka lowongan kerja terbaru untuk lulusan SMA/K sederajat menempati posisi : Operator Cutting
Kualifikasi :
- Memiliki kesadaran mengenai budaya kesehatan & keselematan kerja sebagai prioritas utama
- Usia Minimal 18 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK/SEDERAJAT
- Memiliki pengalaman di Bidang Cutting minimal 2 Tahun
- Memahami proses pelatihan Cutting (Planning s/d Evaluasi)
- Bersedia ditempatkan di Salatiga
Tugas & Tanggung Jawab :
- Menjalankan kurikulum Cutting di Technical School
- Memberikan pelatihan Cutting bagi karyawan
- Mengevaluasi pelatihan Cutting bagi karyawan
- Menghandle test Cutting (kalibrasi)
- Support review kurikulum
Alamat :
Jl. Lkr. Sel. Salatiga No.KM, Randuacir, Kec. Argomulyo, Kota Salatiga, Jawa Tengah 50735
To apply for this job please visit recruitment.ptsci.id.